· - Janganlah berkata ‘BAPA’ kalau sehari-hari tidak berlaku sebagai anak..
· - Janganlah mengatakan ‘KAMI’ kalau kau hidup tersendiri dalam egoism mu..
· -Janganlah mengatakan ‘YANG DISORGA’ kalau hanya memikirkan hal-hal duniawi..
· -Janganlah mengatakan ‘DIMULIAKANLAH NAMA-MU’ kalau tidak menghormati-Nya..
· -Janganlah mengatakan ‘JADILAH KEHENDAK-MU’ kalau tidak mau menerima-Nya, bila ternyata bebanmu berat dan pahit..
· -Janganlah mengatakan ‘BERIKANLAH KAMI PADA HARI INI’ kalau kau tidak prihatin akan mereka yang lapar, fakir miskin, anak-anak terlantar dan tanpa harapan untuk besok..
· -Janganlah mengatakan ‘AMPUNILAH KAMI’ kalau masih menyimpan kebencian terhadap orang lain..
· -Janganlah mengatakan ‘JANGAN MEMBAWA KAMI KEDALAM PENCOBAAN’ kalau masih bermaksud berbuat dosa..
· -Janganlah mengatakan ‘LEPASKANLAH KAMI PADA YANG JAHAT’ kalau tidak berani melawan kejahatan..
No comments:
Post a Comment